bf-beauty.com – Terpantau adanya puluhan model yang sedang berlenggak-lenggok di atas catwalk, model disana mengenakan busana yang memiliki bahan dasar kain khas di Sumatera Utara dan berhasil membuat banyak pengunjung datang ke Event Sumut Fashion Week. Eventnya ini digelar oleh Asosiasi Perancang Pengusaha Mode Indonesia Sumut dan Provinsi Sumut di Atrium Mal Centre Point, Medan. Banyak masyarakat yang menghadiri event tersebut dengan berikan tepuk tangan.
Bahkan APPMI Sumut juga telah mengatakan kalau ajang Sumut Fashion Week 2022 ini menghadirkan sejumlah desainer dan model dari Sumut dan Nasional demi bisa memeriahkan ajang paling menarik ini selama 6 hari mendatang. Eventnya ini juga dianggap bisa berpengaruh untuk UMKM sektor fashion. “Adapun Sumut Fashion Week 2022 adalah program pertama APPMI Sumut dengan konsep fashion week. Acara ini berkolaborasi dengan Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Sumatera Utara dalam event lokal,” seperti yang dilansir oleh sumber berita tribunnews.com.
Bahkan sebelumnya memang APPMI dan Dekranasda Sumut ini pernah melakukan kolaborasi di Event nasional yakni Indonesia Fashion Week sejak 2019 dan 2020. Selama pandemi, memang ekonomi para desainer di Sumut agak menurun, kebangkitan ini untuk bangkitakan harapan kegiatannya bisa berlangsung offline lagi. Desainer yang diundang untuk menghadiri event ini ada beberapa dari Jakarta, Surabaya, Solo, Yogyakarta, Bandung, dan Pekanbaru.
Kurang lebih ada 70 desainer yang ikut berpartisipasi dalam event tersebut. Tidak heran kalau sebagian desainernya merupakan desainer nasional yang sudah go Internasional. Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi juga sekaligus membuka ajang untuk mengatakan dirinya ini turut bangga dengan ajang karena mampu mendongkrak ekonomi Sumatera Utara. “Saya memandang positif sekali soal kegiatan ini, harapannya juga supaya makin dikembangkan dan semoga kegiatan ini menjadi sebuah berkah, ” tutupnya seperti yang dilansir oleh sumber berita tribunnews.com.
Gebrakan Gelar Event Sumut Fashion Week untuk Bangkitkan Desainer
Gebrakannya datang dari APPMI untuk pertama kalinya diadakan dan banyak harapan dari masyarakat untuk acara ini diselenggarakan setiap tahun. Pelaksanaan ini sendiri menurut ketua APPMI Sumut akan digelar sebisa mungkin agar menyerupai Standar di Indonesia. Pembukaan Event Sumut Fashion Week semakin meriah saja karena mengundang sederet penyanyi terkenal dan penampilan model Ibu-Ibu.
Alasan menggelar eventnya di Mall yano dikarena jangkauan ke Mall untuk masyarakat lebih luas ketimbanh di dalam hotel, apalagi kalau acaranya ini melakukan promosi dan Exhibition. Keseluruhan Event Sumut Fashion Weel di oragniser oleh YAPMODE dan telah dieksekusi gemilang oleh Anak di Indonesia. Sumut Fashion Week ini akan digelar setiap pukul 13.00 WIB di Atrium Mall Center Point Medan, Ketua Daerah Bhayangkari Sumatera Utara Ny Rita Panca Putra juga sangat mendukung adanyakegiatan ini.
Eventnya ini juga telah menampilan banyak sekali gaun Midodareni, bagaimana tidak bangkitkan karya Desainer kembali? Salah satunya Putri sebagai pemilik Midodareni Gallery yang sudah dibentuk sejak 7 tahun silam, ada lebih dari 800 gaun miliknya yang bisa disewa. Kemudian dengan adanya event ini, Gallerynya semakin terkenal saja. “Pada gelaran Sumut Fashion Week 2022 ini, ada empat desain dengan tema adat yang dibawakan. Berasal dari adat Mandailing, Sunda dan Jawa. Selebihnya merupakan desain modifikasi modern,” ujar Putri seperti yang dilansir oleh sumber berita idntime.com.
16 Perancang busana sudah mulai meramaikan event hingga kini terus bertambah hingga puncaknya di tanggal 12 Juni mendatang. Desainer yang mencapai hingga puluhan itu ada Vera Kebaya, Nining Tristantie, Yuni Pohan, Jenis, Leni Rafael, Faddat, Ariy Arka, Sugeng Waskito, Zul Said, Erdan, Novita Sari. Lia Afif, Tuty Adib, Anie Seto, Au, Purhadi, Bella Hasura, Lia Soraya, Farhani Inesya Putri dan lain sebagainya yang sudah go Internasional.
Gubernur pun menilai kalau event ini berikan manfaat positif dan membesarkan kebanggan budaya apalagi kalau desainer lokal yang sudah bisa sampai ke Go Internasional. Semenjak adanya penyelenggaraan Sumut Fashion Week, banyak desainer yang mengungkapkan kalau mereka butuhkan dukungan pemerintah daerah di bidang sektor fashion.